Page 19 - 我和我的孩子:一本給家長的手冊(幼兒篇)印尼文版
P. 19

Apa yang harus saya lakukan   Mari kita lihat, apakah anak Anda menunjukkan perilaku di
            bawah ini saat sedang makan?
 ketika anak selalu memilih-milih

 makanan?   □ 1.  Pada waktu makan, hanya makan sesuap atau dua suap lalu
                 menolak untuk makan lagi.
            □ 2.  Hanya suka memakan makanan tertentu saja dan menolak
                 makanan lainnya.

            □ 3.  Hanya memakan makanan yang sudah sering dimakan dan
                 menolak jenis makanan baru.

            □ 4.  Menentukan makanan kesukaan sendiri dari penampilan luar
                 dan wanginya.

            □ 5. Orang tua selalu mengejar-ngejar anak untuk menyuapinya.


            Apabila perilaku di atas sering terjadi pada anak Anda, maka
            Anda perlu memperhatikan pola makan anak, serta memperbaiki
            perilaku anak yang suka memilih-milih makanan.


               Anda dapat melakukan cara berikut untuk membantu anak
               mendapatkan nutrisi yang seimbang:

            ①  Mengurangi kegiatan yang bisa membuat anak tidak fokus saat
               makan, seperti: makan sambil menonton tv atau makan sambil
 Anak saya suka memilih-milih makanan, tidak mau makan ini   bermain game.
 dan juga tidak suka itu. Hal tersebut benar-benar membuat
 saya sakit kepala dan tidak tahu harus berbuat apa. Jika hal ini   ②  Mengubah bentuk dan penampilan makanan yang tidak disukai
 terus menerus terjadi dalam jangka panjang, sebagai orang   anak, memperbarui “kemasan” dan mengemasnya ke dalam
 tua saya mengkhawatirkan tumbuh kembang anak, dengan   peralatan makan yang lucu.
 ketidakseimbangan nutrisi dikhawatirkan akan menimbulkan
 masalah-masalah lainnya. Apa yang harus saya lakukan ketika   ③  Menggunakan metode masak berbeda pada makanan yang
 anak suka memilih-milih makanan?  tidak disukai anak untuk menyamarkan rasanya.






 18                                                                       19
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24